Halo. sobat mitrakebun.com! jumpa lagi di artikel kopi. Kali kita membahas masalah ampas kopi dan manfaatnya. Punya bisnis coffee shop dan sering buang ampas kopi gitu aja ke tempat sampah? Stop kebiasaan itu sekarang juga! Jika kamu peduli dengan keramahan lingkungan, kamu bisa ikut menerapkan budaya zero-waste pada kedaimu sekaligus merasakan manfaat dari ampas kopi yang biasa kamu buang.Bahkan diantaranya bisa jadi peluang bisnis baru untuk kamu loh Pada dasarnya,ampas kopi masih memiliki kandungan kafein,vitamin c,antI oksidan dan acidity atau keasaman.Seiring dengan perkembangan teknologi, saat ini sdh banyak sekali yang menggunakan ampas kopi sebagai bahan dalam produk kecantikan, kebutuhan rumah tangga, bahkan pupuk dalam tanaman. Meskipun kadungannya sudah berkurang setelah diseduh, utilitas dari ampas kopi masih sangat menguntungkan. Berikut kegunaan dari ampas kopi : 1. Pupuk kompos pada tanaman Kandungan dari ampas kopi dapat menjadi menjadi penyubur, pelindung, dan mulsa pada tumbuhan2. Kebutuhan rumah tangga Tekstur dari bubuk kopi ternyata dapat membantu menghilangkan noda dengan lebih mudah.Cukup dengan mencampurk air sabun dengan bubuk kopi,lalu gosok dibagian noda yang sulit hilang, mudah bukan?, sobat pernah mencium bau ga sedap dari kulkas dirumah? Ampas kopi juga bisa penyegar ruangan , tinggal simpan dalam kulkas voila! kulkas sobat akan segar kembali.
SALAM AMDG…!!!