Banyak yang sudah tahu minum kopi bisa meningkatkan enegi diawal hari atau mengusir kantuk. Padahal, ada manfaat lain kafein yang belum banyak orang tahu. Berikut manfaat minum kopi yang masih jarang orang tahui, seperti dilansir Dailly Mail
Menurunkan risiko depresi
Minum minimal empat cangkir kopi sehari dikaikan dengan penurunan risiko depresi dibandingkan hanya minum secangkir saja begitu menurut penelitian di Spanyol pada 2018 yang melibatkan 14.413 orang,dikatakan kafein bisa memblok zat kimia diotak penyebab depresi yakni adenosin
Membantu tetap langsing
Penelita menyebut minum kopi di pagi hari bisa menambah metabolismi, yakni jumlah kalori yang digunakan tubuh perhari, dan juga membakar lemak. Hanya dengan 100 mg kafein, jumlah rata-rata dalan secangkir kopi, ditemukan bisa meningkatkan angka metabolisme para peaerta penelitian 2019.
Baik untuk liver
Kopi bisa menjaga liver tetap sehat dan melindungi dari penyakit. Penelitian terbaru menyebut kaitan minumkopi dengan risiko penyakit hati yang bisa menyebabkan sirosis,fibrosis dan kanker hati
Baik untuk jantung Minum kopi terlalu banyak memang tak baik buat jantung, tapi dalam jumlah yang wajar, kopi diklaimbisa menurunkan penyakit kardiovaskular. Minum 3-5 cangkir kopi adalah jumlah yang tepat untuk menjaga kesehatan jantung dan menurunkan risiko hipertensi dan irama jantung .