Sepanjang yang kita ketahui, ada banyak macam jenis teh. Tapi ada satu teh yang bikin kita tertarik banget untuk mengkonsusinya yaitu teh hijau. , yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Manfaat teh hijau salah satunya bisa menurunkan berat badan. Kalau kamu ditanya pernah mggak minum teh hijau Pernah ! Tapi dalam kemasan siap minum. Ituloh yang dibotol dan sering dijual di mana- mana. Maka varian teh hijau banyak ditemui di pasaran.Ada murni teh hijau saja, ada yang ditambah madu,melati, buah-buahan atau rempah. Kemasanpun makin beragam. Menurut Dr Ir. Nuri Andarwulan,M.Si., Fakultas Teknologi Pangan IPB, mengatakan khasiat teh hijau akan berkurang bila dicampur dengan susu. Ragam teh hijau mudah ditemui dimana- mana. Ayo kenali duluserba- sebi tentang teh hijau ini dan khasiatnya bagi kesehatan.
1 Selain dipercaya bisa membuat awet muda, tehhijau juga memiliki khasiat untuk mengurangi resiko kan ker, mengurangi resiko penyempitan pembuluh darah.
2 Saat musim hujan, rajin minum teh hijau dapat terhindar dari flu dan untuk meningkatkan ketahanan tubuh.
3 Ketika tubuh merasa letih, sementara pekerjaan masih menumpuk, secangkir teh hijau hangat dapat membuat tubuh menjadi rileks sekaligus meningkatkan konsentras.
4Susah buang air kecil? Tehijau secara alami dapat melancarkan buang air kecil.
5 Sebagai anti jamur,anti kuman dan anti bakteri
6 Mengurangi pembengkakan, mengecilkan pori- pori, mengurani minyak dan mwncegah jerawat
7 Memperkuat dinding pembuluh darah atau kapiler dan merangsang regenerasi sel.
8 Menguatkan gigi dantulang. Mencegah peradangan
9 Sebagai antioksidan yang sangat kuat ( untuk antikanker, menetralisir radikal bebas yang menyebabkan kerusakan sel, kologen, elastin ( salah satu komponen dalam otot ) dan juga mencegah penyakit jantung, stroke dan penyakit degeneratif lainnya.
10 Merelaksasi otot polos, melancarkan pembuluh darah dan saluran napas, baik untuk penderita asma atau tekanan darah tinggi
11 Mengandung vitamin k yang dibutuhkan untuk proses pembekuan alami darah dan melancarkan sirkulasi darah.
SELAMAT MENIKMATI TEH HIJAU !
SALAM AMDG…!!!